Kamu bisa balapan dengan beberapa pembalap profesional seperti tortelli, dowd, dan lainnya. Walaupun memakai motor cross sebagai kendaraan nya tapi game ini sangat mirip dengan downhill domination di PS2, ya mungkin game ini bisa menjadi alternatif untuk kamu yang suka dengan game downhill namun tidak bisa memainkannya dengan emulator ps2.
Oke kita masuk kembali ke topik utama, Supercross circuit adalah game balap motor cross yang memiliki kurang lebih 21 circuit (tracks) yang dapat kamu takluki satu per satu jika bosan kamu pun dapat membuat track sendiri di sebuah menu yang bernama track editor. Ada beberapa mode dalam game ini di antaranya free ride, career mode, dan yang paling saya sukai yakni multiplayer mode. Kamu bisa memainkan multiplayer mode dalam game ini menggunakan ePSXe Android. Jadi, tunggu apalagi? mainkan game ini bersama teman atau keluarga mu.
Screenshoot
Informasi Game
Name: Supercross Circuit PS1
Size: 78 MB
Link Download
[TusFiles] Download Game Supercross Circuit PS1 High Compress
[SolidFiles] Download Game Supercross Circuit PS1 High Compress
Download Game Ini 90% lebih cepat dan hemat pakai uc browser versi terbaru.
Sobat butuh emulator PS1 untuk memainkan game ini di android, silahkan Download Emulator ePSXe Disini.
Untuk mendapatkan update game ps1 terbaru silahkan Like Fanspage Webird Blog.
Berbagi pengalaman gaming PS1 kalian atau bertanya seputar ps1, silahkan bergabung di grup Zona ROM PS1 High Compress RIP
Sekian postingan saya kali ini...
TAG: Game PS1, Rom PS1, Supercross Circuit PS1, Playstation 1, Supercross, Game Android, PS1, ePSXe, High Compress
0 Response to "Supercross Circuit PS1 High Compress (78 MB)"
Posting Komentar